Image of Pondok Di Balik Bukit

Text

Pondok Di Balik Bukit



Buku ini menceritakan ada enam orang mereka pergi mencari rotan. Dinlah yang termuda.Umurnya baru 14 tahun jalan. Selain Kabul, yang lain sudah berkeluarga semua. Ketua rombongannya malahan sudah punya cucu. Seperti halnya Kabul. Din pun menyandang jinjingan pandan berisi persalinan pakaian dan beras bekal untuk seminggu. Mereka berjalan menerobos hutan rimba arah ke timur.Akhirnya sampailah mereka ke tepi sebatang sungai kecil.Di daerah itu nampak rumpun-rumpun rotan berjuraian di celah-celah pohon yang tinggi.
"Kita membuat pondok dulu di ketinggian sana" kata ketua rombongan.Mereka bersabar mencari bahan membuat pondok.Selain disuruh menjaga barang, Din pun disuruh merambahi bakal tempat pondok....


Ketersediaan

#
My Library F WIL p
008379
Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
Seri Pustaka Remaja
No. Panggil
F WIL p
Penerbit PT.Dunia Pustaka Jaya : Nusa Tenggara Timur.,
Deskripsi Fisik
102 hlm.: il.;18 cm
Bahasa
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
Fiksi
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. ke 1
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog